Karoseri Box Pendingin Euro4 untuk Mitsubishi

Karoseri box pendingin Euro4 atau sering disebut karoseri box freezer. Merupakan alat bantu agar suhu luar ruangan tidak mempengaruhi suhu dalam box. Untuk suhu yang dibutuhkan ditambahkan mesin AC.

Ada dua bahan dasar pembuatan box pendingin. Dari bahan PIU dan busa XPS. Kami memasarkan karoseri box pendingin dengan bahan XPS. Saat ini kami sudah melakukan inovasi untuk kelemahan bahan XPS. Yaitu dengan menambah besi UNP sebagai rangka.

Garansi karoseri box pendingin euro4  :

  1. Garansi tampilan dan aksesoris selama satu tahun.
  2. Garansi kebocoran ( thermal conductivity ) selama lima tahun.

Mitsubishi hadir sebagai pilihan chasis untuk karoseri box pendingin. Mulai dari kelas pick up Mitsubishi L300. Dari jumlah ban, truk Mitsubishi dibagi atas. Kelas truk engkel standar FE 71 N, dan FE 71 L N untuk truk engkel long. Truk double ada beberapa pilihan untuk setiap tipenya. Truk double standar ada 2 pilihan. Mitsubishi FE 74 HDS N dan FE 74 HD N. Truk double long terdiri atas : Mitsubishi FE 74 N, FE 74 L N dan FE 84 G N serta FE 84 GS N.

Dari tenaga yang dihasilkan mesin Mitsubishi standar euro 4. Terbagi atas 3 tenaga yang dihasilkan. Tenaga 108 PS ada di truk FE 71 N dan FE 71 L N serta FE 73 HD N. Mitsubishi Fe 74 N, FE 74 HDS N, FE 74 HD N dan FE 74 L N serta FE 84 G N. Type truk dengan output tenaga 136 PS. Untuk tenaga 150 PS yang dibahas di artikel ini, diwakili oleh FE 84 GS N.

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 L300

Model mesin yang dibawa 4N14, DOHC 16 valve ( 4 cylinder inline ), direct injection, inter cooler, common rail turbo charger, 2.268 CC. Daya maksimum 99.25 ( 73 ) / 3.500 PS ( kw ) /rpm. Torsi maksimum 20.4 ( 200 ) / 1.000 – 3.500 kg.m (Nm) / rpm.

Panjang keseluruhan 4.370 mm, lebar keseluruhan 1.700 mm, tinggi keseluruhan 1.985 mm. Alokasi buat menopang karoseri, panjang 2.650 mm dengan lebar 1.750 mm.

Spesifikasi karoseri box pendingin euro4 Mitsubishi L300.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Dimensi karoseri box pendingin Mitsubishi L300.

  • Panjang : 2.650 mm
  • Lebar : 1.750 mm
  • Tinggi : 1.750 mm

Ada banyak pilihan AC yang bisa di pilih pelanggan. Di artikel ini, kami tawarkan 2 jenis AC.

  • Merk Hwasung Thermo rekomendasi type Hwasung Thermo HT 100.
  • Thermo King rekomendasi type Thermo King SV 400.

Detail dan penawaran serta harga karoseri box pendingin, silahkan kontak admin.

Karoseri box pendingin Mitsubisi Euro 4 FE 71 N

Karoseri freezer  unit Mitsubishi FE 71 N. unit dengan volume paling kecil.  Mengusung mesin model 4V21-2AT4 common rail, 4 ( empat )  silinder sejajar, 3.907 CC. Output yang di dapat. Daya maksimum 108 / 2.500 PS / rpm. Torsi maksimum 300 / 1.000 – 2.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan dalam menunjang karoseri. Panjang keseluruhan 4.735 mm. lebar keseluruhan 1.750 mm, serta tinggi keseluruhan 2.066 mm.  Hasil yang didapat. Panjang karoseri 3.000 mm lebar 1.750 mm.

Dimensi karoseri box pendingin Euro4 Mitsubishi FE 71 N.

  • Panjang : 3.000 mm
  • Lebar : 1.750 mm
  • Tinggi : 1.800 mm

Spesifikasi karoseri freezer Mitsubishi FE 71 N.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Pilihan AC untuk unit dengan volume maksimal box 7 m3. Setara dengan unit truk engkel standar.

  • Hwasung Thermo HT 100, pilihan dari merk Hwasung Thermo.
  • Thermo King SV 400 pilihan terbaik dari merk Thermo King.

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 FE 71 L N

Karoseri box pendingin euro4 unit Mitsubishi FE 71 L N. Jawaban angkutan engkel dengan volume besar.  Model mesin 4V21-2AT4 common rail, 4 ( empat )  silinder sejajar, 3.907 CC. Output yang di dapat. Daya maksimum 108 / 2.500 PS / rpm. Torsi maksimum 300 / 1.000 – 2.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan dalam menunjang karoseri. Panjang keseluruhan 6.425 mm. lebar keseluruhan 1.750 mm, serta tinggi keseluruhan 2.110 mm.  Menunjang karoseri  dengan panjang karoseri 4.700 mm lebar 1.800 mm.

Spesifikasi karoseri box freezer :

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Dimensi karoseri box freezer.

  • Panjang : 4.700 mm
  • Lebar : 1.800 mm
  • Tinggi : 1.900 mm.

Pilihan AC ada beberapa pilihan. Disesuaikan  dengan volume box pendingin FE 71 L N.

  • Merk Hwasung Thermo rekomendasi type Hwasung Thermo HT 250
  • Thermo King rekomendasi type Thermo King SV 400.

Untuk harga karoseri box freezer. Silahkan kontak admin.

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 FE 73 HD N.

Karoseri mobil pendingin Euro4 unit Mitsubishi FE 73 HD N. Unit ekonomis yang banyak di cari.  Mengusung mesin model 4V21-2AT4 common rail, 4 ( empat )  silinder sejajar, 3.907 CC. Output yang di dapat. Daya maksimum 108 / 2.500 PS / rpm. Torsi maksimum 300 / 1.000 – 2.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan dalam menunjang karoseri. Panjang keseluruhan 5.960 mm. lebar keseluruhan 1.870 mm, serta tinggi keseluruhan 2.130 mm.  Hasil yang didapat. Panjang karoseri 4.250 mm lebar 2.000 mm.

Dimensi karoseri mobil pendingin Mitsubishi FE 73 HD N.

  • Panjang : 250 mm
  • Lebar :  000 mm
  • Tinggi :  050 mm

Spesifikasi karoseri mobil pendingin Mitsubishi FE 73 HD N.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Pertimbangan dari harga menjadi pilihan utama dalam memilih AC. Berikut urutannya berdasarkan harga :

  • Merk Hwasung Thermo rekomendasi type Hwasung Thermo HT 250
  • Thermo King rekomendasi type Thermo King SV 600.

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 FE 74 N

Karoseri box fiberglass unit Mitsubishi FE 74 N. Support mesin diesel model 4V21-2AT1 common rail, empat silinder sejajar, 3.907 CC. Output yang dihasilkan : daya maksimum 136 / 2.500 PS / rpm. Adapun torsi maksimum 420 / 1.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan secara keseluruhan. Panjang  6.365 mm dan  lebar  1.970 mm serta tinggi  2.130 mm. Alokasi untuk menopang karoseri. Panjang 4.600 mm, dan lebar 2.000 mm.

Spesifikasi karoseri  box fiberglass Mitsubishi FE 74 N.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Dimensi karoseri box fiberglass Mitsubishi FE 74 N.

  • Panjang : 600 mm
  • Lebar :  000 mm
  • Tinggi :  100 mm

Urutan AC dari penguasa pasar dan kwalitas terbaik beserta harganya.

  • Thermo King SV 600 dari merk Thermo King.
  • Hwasung Thermo HT 250 dari merk Hwasung Thermo.

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 FE 74 HDN

Karoseri mobil box pendingin chasis FE 74 HD N. Mempunyai ukuran box yang sama dengan Mitsubishi FE 74 HDS N. Yang membedakan gear rasio. Dapur pacu mesin model 4V21-2AT1 common rail, empat silinder sejajar. Isi silinder 3.907 cc menghasilkan output tenaga. Daya maksimum 136 / 2.500 PS / rpm. Adapun torsi maksimum 420 / 1.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan secara keseluruhan. Panjang  5.960 mm dan  lebar  1.970 mm serta tinggi  2.245 mm. Alokasi untuk menopang karoseri, panjang 4.250 mm dan lebar 2.000 mm.

Dimensi karoseri mobil box pendingin Mitsubishi FE 74 HD N.

  • Panjang : 250 mm
  • Lebar :  000 mm
  • Tinggi :  100 mm

Spesifikasi karoseri mobil box pendingin Mitsubishi FE 74 HD N.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Pilihan AC bisa memakai merk berikut.

  • Hwasung Thermo HT 250 atau HT 500
  • Thermo King SV 600

Karoseri box pendingin Mitsubishi Euro 4 FE 74 L N

Karoseri truk pendingin chasis FE 74 L N. Canter paling panjang. Didukung dapur pacu mesin model 4V21-2AT1 common rail, 4 silinder sejajar,  3.907 CC  menghasilkan output tenaga. Daya maksimum 136 / 2.500 PS / rpm. Adapun torsi maksimum 420 / 1.500 Nm/rpm.

Dimensi kendaraan secara keseluruhan. Panjang  7.420 mm dan  lebar  1.970 mm serta tinggi  2.130 mm. Alokasi untuk menopang karoseri, panjang 5.700 mm dan lebar 2.000 mm.

Spesifikas karoseri truk pendingin euro4  FE 74 LN.

  • Kontruksi rangka besi UNP untuk penguat.
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.

Dimensi karoseri truk pendingin.

  • Panjang : 5.700 mm
  • Lebar : 2.000 mm
  • Tinggi :  100 mm

AC jadi variabel penentu harga karoseri box pendingin. Semakin besar volume box, dibutuhkan AC dengan kemampuan besar juga. Berikut jenis AC untuk volume box 16 m3, sekelas truk double long.

  • Thermo king SV 600
  • Hwasung Thermo HT 700
  • Pilihan dipasaran bisa dipilih pelanggan, yang tidak bisa disebutkan satu satu.

Karoseri box pendingin  Mitsubishi Euro 4 FE 84 GN

Mitsubishi FE 84 GN gendong mesin model 4V21-2AT1 common rail. Dengan jumlah silinder 4 sejajar. Isi silinder 3.907 cc menghasilakan output tenaga. Daya maksimum 136 PS / 2.500 rpm. Adapun torsi maksimum 420 Nm / 1.500 rpm.

Rangka yang tebal, kuat menopang dimensi kendaraan. Panjang keseluruhan 7.145 mm dan  lebar keseluruhan 2.035 mm serta tinggi keseluruhan 2.210 mm. Alokasi untuk landasan karoseri.  Panjang 5.300 mm, dan lebar 2.000 mm.

Dimensi karoseri box pendingin euro4 Mitsubishi FE 84 G N.

  • Panjang : 5.300 mm
  • Lebar : 2.000 mm
  • Tinggi : 2.200 mm

Spesifikasi karoseri box pendingin  Mitsubishi FE 84 G N.

  • Insulation with Extruded Polystyrene ( XPS ) ( low water absorbition, density 40-45, thickness 100 mm ( imported ).
  • Outer / Inner skin fiberglass 2 mm ( imported and food grade ) + Gel coating anti UV + Perata beban menggunakan PVC Board ( anti air ).
  • Lantai FIBERGLASS + PLAT BORDES + PALET dan DINDING FIBERGLASS + AIRLIT ( indoor dan outdoor ).
  • Kontruksi rangka besi UNP
  • Pintu belakang 2 buah, kusen stainless + side guard + mud guard + rear guard + tangga naik + 6 engsel.
  • Waterproof LED indoor 2 pcs ( tengah ) + outdoor LED 4 pcs.
  • Cupping ( outdoor ) Extruded alumunium + titik pembuangan air di depan 2 pcs ( kanan dan kiri ).

Volume box pendingin besar. Dibutuhkan AC dengan kemampuan coverage besar juga. Berikut pilihan AC nya :

  • Thermo King SV 600 jadi pilihan terbaik dari merk Thermo King.
  • Merk Hwasung Thermo, jatuh pada pilihan tipe Hwasung Thermo HT 500.
  • Pilihan merk lain bisa dipilih sesuai budget atau kebiasaan.

Info detail harga karoseri box pendingin. Silahkan kontak admin kami.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *